Home » » Cara Membuat Link Pada Label Bergeser Saat Disorot (Link Nudging)

Cara Membuat Link Pada Label Bergeser Saat Disorot (Link Nudging)

Membuat tampilan Pada link Label saat disorot teks link bergeser-geser Contoh pada gambar disamping Teks Tutorial Blog Saat disorot bergeser ke samping..... Link Nudging adalah salah satu fasilitas dari jQuery yang memberikan effect pada link. Effect Link Nudging ini di kembangkan oleh David Walsh Blog,

Untuk cara membuatnya:
1. Silahkan login blogger, Rancangan, Edit HTMl,
2. Cari kode </head> lalu simpan kode berikut diatas kode tadi :

<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.3.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>

Jika kode tersebut sudah ada tak perlu disimpan lagi.


Selanjutnya simpan kode berikut Dibawah kode berwarna biru tadi JavaScript :
<script type='text/javascript'>
$(document).ready(function() {
$(&#39;#Label1 li&#39;).hover(function() { //mouse in
$(this).animate({ marginLeft: &#39;12px&#39; }, 400);
}, function() { //mouse out
$(this).animate({ marginLeft: 0 }, 400);
});
});
</script><!-- end LinkNudging -->



Yang berwarna Biru silahkan ganti sesuai keinginan anda

Simpan template.......

DEMO KLIK DISINI

Dalam pemakaian tutorial ini kadang tidak berhasil, semua itu bisa disebabkan bentroknya script jQuery yang dipakai...

Jadi selamat mencoba saja,,, semoga berhasil





Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar

Fivers

Selamat Datang Di OKTRI BLOG

Selamat datang di Blog saya, semoga saja kalian bisa mendapatkan apa yang kalian butuhkan diblog saya ini. Terima kasih Telah Berkunjung Di Blog saya,apabila berkenan silahkan berkomentar dan follow blog saya,mari kita saling berbagi ilmu tentang apa saja...Selengkapnya tentang Tutorial Ini

Sekilas tentang penulis

Nama saya Oktri darmadi,saya seorang Mahasiswa S1 Teknik Informatika Di IBI DARMAJAYA Bandar Lampung.

Social Stuff

  • RSS
  • Twitter
  • Facebook
  • HOME
Oktri