Home » » Cara Membuat Threaded Comment (Fitur Reply)

Cara Membuat Threaded Comment (Fitur Reply)

OKTRI BLOG | BELAJAR BLOG | TUTORIAL BLOG -Hallo Sahabat OKTRI BLOG  Kali Ini Saya akan Membahas Tentang "Cara Membuat Threaded Comment (Fitur Reply)" , Seperti Gambar di Atas Contohnya , Tapi Nanti Tidak Terlalu Mirip dengan Saya , Karna Punya Saya Sudah Saya Modifikasi !

  1. Login ke Blogger Sobat -> Dasbor -> Rancangan -> Edit HTML -> Centang   Expand Template Widget .
  2. Cari Kode .
<b:include data='post' name='comments'/>
Biasanya Kalian Mendapatkan 2-5 Kode Tsb.

     3. Ganti Semua Kode Tersebut dengan kode dibawah ini.

<b:if cond='data:post.showThreadedComments'>
<b:include data='post' name='threaded_comments'/>
<b:else/>
<b:include data='post' name='comments'/>
</b:if>
     4. Terakhir "SAVE TEMPLATE"


Semoga Membantu Teman sekalian,





Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar

Fivers

Selamat Datang Di OKTRI BLOG

Selamat datang di Blog saya, semoga saja kalian bisa mendapatkan apa yang kalian butuhkan diblog saya ini. Terima kasih Telah Berkunjung Di Blog saya,apabila berkenan silahkan berkomentar dan follow blog saya,mari kita saling berbagi ilmu tentang apa saja...Selengkapnya tentang Tutorial Ini

Sekilas tentang penulis

Nama saya Oktri darmadi,saya seorang Mahasiswa S1 Teknik Informatika Di IBI DARMAJAYA Bandar Lampung.

Social Stuff

  • RSS
  • Twitter
  • Facebook
  • HOME
Oktri